Tips Pencantuman Harga Dalam Membuat Iklan Penjualan Rumah Anda

Posted by sabuk item on Wednesday, December 24, 2008

“Sudah banyak iklan rumah atau iklan properti yang di buat, tetapi mengapa belum ada juga orang yang menghubungi?” Mungkin itu adalah salah satu keluhan anda pada saat ini. Anda sudah mengeluarkan banyak biaya untuk pasang iklan baik pasang iklan online ataupun konvensional tetapi belum ada juga orang tertarik untuk menghubungi anda. Banyak pembuat iklan melupakan tujuan dari suatu pemasangan iklan. Pada saat ini orang-orang lebih terfokus kepada bagaimana pasang iklan yang menarik sehingga bisa membuat orang-orang tertarik untuk melihatnya. Salah besar!! tujuan suatu iklan rumah atau iklan properti pada media promosi, media promosi gratis, media promosi online atau lainnya adalah untuk membuat orang yang melihat tertarik untuk menghubungi anda bukan malah untuk menghibur mereka.

Pada saat ini banyak orang tidak ingin mencantumkan harga penawaran di
iklan rumah online / iklan properti online ataupun yang biasa, banyak orang beranggapan bahwa dengan memasang harga penawaran pada iklan gratis atau berbayar maka hal tersebut bisa melemahkan posisi mereka dalam negosiasi jual beli. Padahal sebetulnya tidak begitu. Masalah harga adalah salah satu informasi yang paling penting bagi calon konsumen. Masalah harga adalah sensitif bagi calon konsumen, terutama dalam keadaan ekonomi yang tidak menentu.

Mungkin memang anda bukan pedagang, tetapi perlu diketahui bahwa penjual yang baik adalah penjual yang selalu bisa berpikir dan bisa memposisikan dirinya sebagai konsumen. Mereka lebih berusaha untuk mengerti apa yang dibutuhkan konsumen daripada apa yang dibutuhkan diri mereka sendiri. Hal ini dikarenakan calon konsumen tidak peduli bagaimana keadaan anda, anda pasang
iklan gratis atau tidak, mereka lebih suka mementingkan diri mereka sendiri.

Pencantuman harga jual tidak akan melemahkan penawaran anda dalam negosiasi. Asal harga itu relevan dan tidak ngawur. Jangan takut mematok harga yang tinggi pada
iklan online, malah kadang-kadang banyak calon konsumen menjadi tertarik dengan harga yang tinggi tersebut. Mereka akan bertanya-tanya kenapa rumah ini berharga seperti ini. Dan anda bisa menjelaskan kelebihan-kelebihan rumah atau properti anda di iklan rumah online / iklan properti online kemudian. Jika harga itu terlalu tinggi anda juga bisa mengatakan harga itu bisa dinego.

Pencantuman harga tidak akan melemahkan
iklan online anda, dengan pasang iklan online disertai harga penawaran, berarti akan memberikan informasi penting yang sangat dibutuhkan pembeli. Dan pembeli akan lebih menyukainya untuk mempersiapkan penawaran kepada anda (ingat! pikirkan yang yang diinginkan calon pembeli, bukan keinginan anda).

Cara pencantuman harga ini pada
media promosi atau media promosi gratis dan media promosi online tidak akan menjamin iklan anda akan berhasil 100%, pencantuman harga ini hanya akan memeperbesar kemungkinan saja. Tidak ada salahnya mencoba kan? Semoga berhasil dengan iklan anda.

(juga cocok untuk iklan baris)

http://malang.site50.net/

Temukan informasi lain mengenai Iklan Rumah, Iklan Properti, Pasang Iklan, Pasang Iklan Gratis, Iklan Gratis, Media Promosi, Media Promosi Gratis, Media Promosi Online, Pasang Iklan Online, Iklan Online, Iklan Rumah Online, Iklan Properti Online hanya di Iklan Rumah & Properti: Pasang Iklan Gratis & Media Promosi Online 88db.com

{ 0 comments... read them below or add one }