Konsumsi ASI

Posted by Sate Ayam on Monday, May 9, 2011


Seberapa banyak Anda yang mengetahui seberapa pentingnya asi untuk perkembangan dan pertumbuhan anak Anda ? jika Anda belum mengetahuinya, mungkin sedikit penjelasan dari saya mengenai pentingnya asi. Berikut penjelasannya :
  • Asi merupakan sumber gizi utama yang di peruntukan bagi buah hati Anda yang belum bisa mencerna makanan keras.
  • Asi juga dapat mencegah virus dan bakteri yang dapat merugikan pertumbuhan dan perkembangan dari buah hati Anda.
  • Air susu ibu juga dapat meningkatkan kecerdasaan otak buah hati Anda
  • Asi juga menjaga perkembangan syarat si buah hati Anda.

Mungkin ini hanya sebagian penjelasan kelebihan asi dari sejumlah kelebihan asi yang lainnya. Jadi mulai sekarang galakan kembali kegiatan meningkatkan asi karena asi itu penting untuk perkembangan dan pertumbuhan anak Anda. ejr

{ 0 comments... read them below or add one }