Menurut Susilo, pengelola (Jakarta Rent Car) Mobilindo Rent a Car, persentase kenaikan tarif sewa mobil berkisar 10 persen, terkait dengan naiknya harga mobil. Akan tetapi, tarif baru ini nantinya hanya berlaku untuk mobil produksi tahun 2007 ke atas.
"Untuk mobil baru atau baru berusia satu tahun atau kurang dari satu tahun akan ada penyesuaian tarif. Kenaikan tidak terlalu besar, sekitar 10 persen. Sedangkan untuk mobil keluaran di bawah tahun 2007 kemungkinan ada penurunan tarif meski relatif kecil," kata Susilo, Senin (21/1).
Pendapat Susilo itu dibenarkan Bohal Tobing, Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Rental Mobil
Perhitungan tarif sewa dilihat dari harga mobil dikali dengan 3,8 persen hingga 5 persen. Dari perhitungan angka tersebut, pengusaha baru bisa menentukan tarif sewa yang baru.
"Kenaikan tarif sewa mobil (
Meski demikian, ada juga pengelola rental mobil (
Hal itu dilakukan karena persaingan usaha sewa mobil di
kompas.com
{ 0 comments... read them below or add one }
Post a Comment