Apa Itu Sablon

Posted by gelasbagus on Thursday, June 18, 2009

Apakah sablon digital itu ?
Sablon digital adalah teknik menyablon dengan menggunakan transfer paper dan mesin heat press.

Peralatan bisnis sablon apa saja yang diperlukan?
Peralatan bisnis sablon digital dan bisnis cutting sticker yang diperlukan adalah komputer sebagai media design cutting sticker, printer sebagai alat pencetak, transfer paper sebagai media cetak design, mesin sablon heat press dan mesin cutting sticker sebagai alat untuk memindahkan design ke kain. Selain peralatan utama mesin cutting sticker dan mesin sablon digital tersebut biasanya dibutuhkan juga peralatan pendamping seperti gunting, cutter sticker, masking tape, plastik penahan panas, dsb.

Bagaimana proses mesin sablon?
Proses mesin sablon digital sangat singkat yaitu design bisnis sablon di cetak di atas transfer paper menggunakan printer kemudian kertas transfer tersebut dipress bersama kain dengan tekanan dan panas tertentun selama kurang lebih 15-30 detik, dinginkan kemudian kelupas plastik penahan panasnya dan gambar akan menempel di atas kain

Apa kelebihan & kelemahan bisnis sablon digital?
Kelebihan sablon digital dan cutting sticker adalah sebagai berikut :
1. Proses pengerjaan bisnis cutting sticker mudah dan cepat.
2. Mampu menyablon sticker satuan dan dengan warna yang sulit seperti photo.
3. Lebih simple dibandingkan sablon manual

Kelemahan sablon digital adalah sebagai berikut :
1. Harga produksi cenderung flat sehingga tidak bisa memproduksi dalam jumlah banyak kecuali untuk proses sublimasi.
2. Tidak cocok untuk design huruf atau model bercak-bercak yang terlalu kecil karena akan menyulitkan ketika proses cutting konturnya

http://heatpress-machine.blogspot.com/

Untuk informasi lebih lanjut, silahkan lihat di Cutting Sticker ~ Mesin Cutting Sticker ~ Bisnis Cutting Sticker ~ Mesin Sablon ~ Mesin Sablon Digital ~ Bisnis Sablon ~ Bisnis Sablon Digital ~ Sablon ~ Sticker di 88db.com

{ 0 comments... read them below or add one }