Selimut: hindari yang berbahan quilt (campuran katun dan wol) karena terlalu panas. Selimut berbahan katun akan lebih nyaman bagi bayi. Selimut yang berongga pun disarankan sebagai antisipasi bila wajah bayi tertutup selimut maka sirkulasi udara tetap terjaga (Toko Sprei).
Bantal: sebenarnya bayi belum perlu bantal, tapi bila ingin mengunakan bantal, pilih yang tipis dan terbuat dari bahan yang tidak menjadi pencetus alergi. Hindari penggunaan bantal kapuk bila bayi berbakat alergi(Toko Bed).
Bed Sprei: pilihlah Bed Sprei yang menggunakan karet di bagian bawahnya sehingga tidak mudah terlepas bila bayi banyak bergerak. Sprei Bed berbahan katun amat disarankan karena tidak panas sehingga lebih nyaman bagi bayi.
Bumper (bantalan tipis untuk pelindung yang dipasang di sekeliling rail/pembatas boks) berfungsi untuk melidungi bayi bila sudah mulai beraktivitas agar tak terbentur pinggiran tempat tidur. Bumper yang baik sedikitnya memiliki ketebalan 3-4 cm dengan ketinggian 25 -35 cm. silhakan lihat Bed Products dan Grosir Sprei
Sumber: groups.yahoo.com
Temukan informasi lainnya mengenai Bed Products - Toko Bed - Toko Sprei - Bed Sprei - Grosir Sprei - Sprei Bed - Jual Sprei - Sprei Murah hanya di Toko Bed Sprei & Bed Products: Grosir Sprei Bed - Jual Sprei Murah Rawamangun pada 88db.com
{ 0 comments... read them below or add one }
Post a Comment