Tips Mengecek Gas Elpiji yang Bocor

Posted by jenggot kambing on Monday, July 8, 2013

Maket - Meskipun terlihat sepele, namun hal ini bisa membantu ente biar bisa ngecek adanya kebocoran pada selang elpiji. Cara ini biasa dilakuin ama tukang tambal ban :)
http://t0.gstatic.com/images?q=tbn:ANd9GcRMdhOhdsOqN5jIpfFk1HQG2chYH4pZqE6Uc-DbUjuZiE8VRnU6

Selang elpiji yang bocor tentu sangat berbahaya. Gas yang mengalir keluar bila terpercik api, dan tentunya berpotensi bisa menyebabkan kebakaran.

Tanda – tanda adanya kebocoran yang mudah anda lacak adalah bila tercium bau gas di dapur. Jika di dapur sudahmulai tercium bau gas, segeralah cek kompor atau selang tabung gas anda.

Ada trik mudah, simple dan bisa dilakukan semua orang bahkan ibu-ibu yang suka masak untuk mengecek kebocoran selang gas lpg.

Caranya, buatlah larutan air sabun yang cukup pekat. Campurkan kira – kira satu sendok makan sabun cuci piring cair dengan setengah gelas belimbing air.

Kemudian, oleskan larutan tadi secara merata pada selang. Lalu bagian bocor akan terlihat mengeluarkan gelembung udara.

Gimana simple toh? semoga bermanfaat ya

Info: Maket
More aboutTips Mengecek Gas Elpiji yang Bocor

Atasi Kamar Mandi Lembab

Posted by jenggot kambing

Maket - Kamar mandi yang lembab tentunya membuat kita tidak nyaman berada didalamnya. Sebuah ruang disebut lembab jika kadar airnya melebihi 60%.


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEifVl1i1vcl4vvXE6gUEfqhi513DQpnSj-zqiOxYKlF_EC2NJKkgByl-nbeVFWc9337_vhcxTPNf0usDeWH-9Bcb1vaepoViWwui0YArYli3mhnoEbZiSDGCGr5TKBZjd__cpXU8wwusDTe/s400/Kamar+Mandi.jpg

Ada beberapa penyebab terjadinya lembab di kamar mand dan cara mengatasi kamar mandi yang lembab

- sirkulasi udara yang tidak lancar dan minimnya pencahayaan menjadi sumber kelembaban. Anda bisa membuka pintu kamar mandi, buatlah lubang angin pada dinding dengan ketinggian sekitar 2 meter. Jika tidak memungkinkan, lubangi plafon sedikit agar ada jalan udara. Pastikan bukaan-bukaan yang anda buat dilapisi kawat untuk mencegah masuknya serangga.

- Adanya rembesan air pada dinding akibat komposisi plesteran tidak sesuai dengan aturan tahan air. Buatlah adukan kamar mandi dengan campuran 1 semen : 2 pasir, agar air tidak tembus plesteran.

- Kemiringan atau drainase kamar mandi yang tidak tepa, Pastikan kamar mandi kering dengan membuat kemiringan lantai ke arah drainase. Dengan kondisi kering, sirkulasi udara lancar, maka lembab pun akan pergi.

Apabila kamar mandi berlumut, anda bisa mengatasi lumut dan jamur yang tumbuh pada kamar mandi, dengan menyiram lumut dengan cula, diamkan beberapa saat, setelah itu sikat dengan menggunakan deterjen.

Semoga bermanfaat untuk kita semua.
Info: Maket
More aboutAtasi Kamar Mandi Lembab

Pindah Naik Angkutan Umum Karena BBM Naik

Posted by jenggot kambing on Thursday, July 4, 2013



Kenaikan harga BBM disisi lain mendorong masyarakat untuk naik angkutan umum, namun dengan segala resiko dan perkara waktu tentu membuat orang disiplin tapi disisi lain membuat orang tidak nyaman dengan rutinitas, tentunya akan membuat jenuh, tidak bebas dan tentunya angkutan umum harus menambah armadanya karena melonjaknya penumpang karena semakin banyak warga masyarakat yang menggunakan angkutan umum

Kenaikan BBM memang ada sisi positif dan sisi negatifnya, untuk perusahaan transportasi kenaikan BBM membawa keuntungan karena banyak masyarakat beralih menggunakan jasa transportasi umum karena harga BBM lebih mahal dari ongkos harian naik angkutan umum, kenaikan harga BBM dampaknya lebih terasa kepada mobil pribadi dan tidak berpengaruh signifikan terhadap beban perusahaan di sektor transportasi, Kenaikan BBM lebih berdampak kepada mobil pribadi, karena bus memakai bahan bakar solar dan naiknya tidak signifikan.

Tarif bus kalau pun naik tentu kenaikannya tidak signifikan. Bila bus itu isinya 50 orang tentunya ditanggung ramai-ramai biaya kenaikan BBM, pastinya beda dengan mobil pribadi.

Demikian pembahasannya tentang kenaikan harga BBM yang membawa sisi positif dan negatif, semoga menjadi pemikiran anda dalam menghadapi problem kenaikan harga BBM, temukan info menarik tentang rental mobil jogja
More aboutPindah Naik Angkutan Umum Karena BBM Naik