Showing posts with label outbound ana. Show all posts
Showing posts with label outbound ana. Show all posts

Perlu atau tidak ? Outbound provider/organizer (EO)

Posted by Sate Ayam on Tuesday, January 6, 2009

Maraknya pendirian perusahaan provider outbound (EO) bagi kegiatan outbound membuktikan adanya kebutuhan untuk menggunakan jasa pihak ketiga (EO) dalam kegiatan outbound, khususnya bagi company outbound. Memang merancang program outbound tidaklah mudah , faktor prosedur keamanan, tempat/lokasi/waktu pelaksanaan outbound ( outbound training)dan materi games outbound sangat vital dalam keberhasilan program outbound training. Penggunaan pihak EO untuk merancang kegiatan outbound menjadi pilihan yang lebih efektif dan efisien, apalagi biasanya EO sudah mempunyai gambaran tentang lokasi dan materi outbound yang pas yang disesuaikan dengan kebutuhan perusahaan ( team building, solid team work , communication ). Memang otomatis dengan memakai EO dalam kegiatan outbound akan membuat harga per pack biasanya jauh lebih mahal, namun wajarlah... karena EO harus mengeluarkan biaya dan waktu yang cukup besar terlebih dahulu untuk survei , bikin proposal dll, belum lagi kalau pada akhirnya ditolak oleh perusahaan atau malah hanya dijadikan pembanding atau idenya digunakan sendiri oleh perusahaan dengan internal outbound provider. ( keadaan tsb kadang terjadi juga ).

Kami membedakan 2 provider outbound (EO) , yaitu (1) satu : Outbound provider netral yang artinya outbound provider tsb siap untuk melaksanakan kegiatan outbound dimanapun disesuaikan dengan kebutuhan dan keinginan perusahaan, jadi tidak terikat pada satu tempat / lokasi outbound tertentu. 2 (dua) : Outbound provider yang melekat pada tempat/lokasi outbound (outbound center) tertentu karena tempatnya memang khusus untuk outbound.
Kesimpulan :

1. Bila perusahaan anda mempunyai budget yang longgar dan tidak mau repot dengan urusan survei , perancangan
materi outbound,alternatif tempat dan waktu pelatihan outbound, maka penggunaan EO dalam outbound jauh lebih baik.

2. Bila Budgetnya tidak longgar , meskipun cukup repot , sangat mungkin untuk mengatur segala sesuatunya sendiri atau
gunakanlah provider yang mempunyai tempat sendiri (outbound center).
3. Bila budgetnya longgar tapi pingin tiap peserta memperoleh sesuatu maka dapat diatur sbb : (ini hanya pengalaman yang
pernah kami lakukan) contoh: budget outbound Rp.500.000/peserta , harga outbound di bumikahyangan Rp.300.000,-/pack
maka yang Rp.200.000,- bisa dipaketkan menjadi door price untuk tiap peserta atau oleh2 khas Bandung bagi masing masing
peserta, atau bentuk lain seperti tambahan acara khusus : PAINT BALL , RAFTING, OUTBOUND TRAINING NLP, FIRE WALKING dll.

Temukan informasi mengenai Provider Outbound, Pelatihan Outbound, Outdoor Training, Outdoor Center dan Provider Outbound: Pelatihan Outbound & Outdoor Training Center Bandung pada 88db.com.

http://www.bumikahyangan.com/page_info.php?id_brt=55&id_ktgbr=16

More aboutPerlu atau tidak ? Outbound provider/organizer (EO)