Melihat-lihat info di internet tentang jasa foto wedding, muncul istilah Foto Liputan dan foto candid. Apa ya bedanya?
Foto Liputan itu foto yang diatur posenya. Biasanya pas foto pernikahan pasti ada foto seperti ini. Misalnya foto2 di pelaminan: keluarga pengantin perempuan, keluarga pengantin laki-laki, temen kuliah pengantin perempuan, dll.
Foto candid itu Foto yang nggak diatur posenya. Sang fotografer yang mesti jeli menangkap momen2 yang bagus dan mesti sigap menangkap momen foto pernikahan itu dengan kameranya. Misalnya, pengantin wanita yang sempat menitikkan air mata waktu pemberkatan di gereja, pengantin pria yang senewen karena best-man-nya nggak datang2 padahal udah lewat 15 menit dari jadwalnya dll.
Ini definisi yang murni. Tapi isu2nya, ada juga fotografer2 yang ngakunya foto candid tapi mengatur2 pose. Lagi potong kue, "Yak! Berhenti dulu di situ! ... OK!" Mestinya, ini bukan foto candid. Lihat liputan wedding dan foto liputan pernikahan.
Foto liputan pernikahan berkesan standar (karena posenya diatur dan angle-nya juga rata2 dari depan); foto pernikahan candid berkesan nyeni. Tapi kadang2 sangking nyenyinya, ada orang2 yang nggak memahami bahkan jadi nggak suka sama foto candid. Masak ngambil foto liputan wedding dari bawah begini? Kok kepalanya kepotong2? Kok dia mukanya nggak kelihatan separoh? dll.
Foto Wedding candid lebih susah daripada foto liputan. Insting dan kepekaan fotografer sangat diperlukan di sini. Jadi kalau mutusin mau liputan pernikahan foto candid, mesti siapin waktu untuk berburu fotografer yang karyanya kita suka.
Lalu, mana yang perlu?
Foto liputan rasanya mestinya ada (= must). Terutama buat orang tua kita, foto seperti ini wajib ada.
Foto candid, kalau berasa perlu dan kalau punya budget, silakan (= nice to have). Jadi jangan pakai foto candid aja dan foto liputan nggak ada sama sekali.
nuptia.blogspot.com
Temukan informasi lainnya mengenai Foto Liputan - Foto Pernikahan - Foto Wedding - Liputan Pernikahan - Liputan Wedding - Foto Liputan Pernikahan - Foto pada 88db.com
More about → Beda Foto Liputan dan Foto Candid
Foto Liputan itu foto yang diatur posenya. Biasanya pas foto pernikahan pasti ada foto seperti ini. Misalnya foto2 di pelaminan: keluarga pengantin perempuan, keluarga pengantin laki-laki, temen kuliah pengantin perempuan, dll.
Foto candid itu Foto yang nggak diatur posenya. Sang fotografer yang mesti jeli menangkap momen2 yang bagus dan mesti sigap menangkap momen foto pernikahan itu dengan kameranya. Misalnya, pengantin wanita yang sempat menitikkan air mata waktu pemberkatan di gereja, pengantin pria yang senewen karena best-man-nya nggak datang2 padahal udah lewat 15 menit dari jadwalnya dll.
Ini definisi yang murni. Tapi isu2nya, ada juga fotografer2 yang ngakunya foto candid tapi mengatur2 pose. Lagi potong kue, "Yak! Berhenti dulu di situ! ... OK!" Mestinya, ini bukan foto candid. Lihat liputan wedding dan foto liputan pernikahan.
Foto liputan pernikahan berkesan standar (karena posenya diatur dan angle-nya juga rata2 dari depan); foto pernikahan candid berkesan nyeni. Tapi kadang2 sangking nyenyinya, ada orang2 yang nggak memahami bahkan jadi nggak suka sama foto candid. Masak ngambil foto liputan wedding dari bawah begini? Kok kepalanya kepotong2? Kok dia mukanya nggak kelihatan separoh? dll.
Foto Wedding candid lebih susah daripada foto liputan. Insting dan kepekaan fotografer sangat diperlukan di sini. Jadi kalau mutusin mau liputan pernikahan foto candid, mesti siapin waktu untuk berburu fotografer yang karyanya kita suka.
Lalu, mana yang perlu?
Foto liputan rasanya mestinya ada (= must). Terutama buat orang tua kita, foto seperti ini wajib ada.
Foto candid, kalau berasa perlu dan kalau punya budget, silakan (= nice to have). Jadi jangan pakai foto candid aja dan foto liputan nggak ada sama sekali.
nuptia.blogspot.com
Temukan informasi lainnya mengenai Foto Liputan - Foto Pernikahan - Foto Wedding - Liputan Pernikahan - Liputan Wedding - Foto Liputan Pernikahan - Foto pada 88db.com