Cara Aman Ganti Pipa Kapiler pada Kulkas

Posted by jenggot kambing on Monday, September 3, 2012




Seringnya terjadi kerusakan pada kulkas salah satunya pipa kapiler mampet/buntu pada pipa kapilernya. ukuran pipa kapiler kulkas adalah 0,26" - 0,30" sangat kecil sekali sehingga apabila terdapat kotoran/ oli kompresor yang terjebak ke dalam pipa tsb dapat mengakibatkan kebuntuan pada mesin pendingin ini, sehingga kulkas tidak bisa dingin.


Untuk memperbaiki kulkas dalam hal ini sangat perlu kesabaran dan ke hati-hatian dalam pengerjaanya karena walaupun pipa kapiler sudah di ganti dengan yang baru namun bila salah dalam pengisian freon kulkas juga bisa menyebabkan pipa kapiler ini akan mampet kembali, Bila terjadi kebuntuan pada pipa kapiler dapat di atasi dengan cara flushing Pipa kapiler kulas, fushing ini umum di lakukan untuk membersihkan jalur sirkuit pada mesin pendingin seperti AC, KULKAS Dll.

Cara penggantian pipa kapiler kulkas memang sangat sulit di lakukan bagi yang belum tahu, Banyak sekali orang yang tahu tapi sedikit yang mau kasih tahu *kasih tempe teruss* tapi kalao sudah tahu sih sebenarnya mudah sekali, karena posisi/penempatan pipa kapiler kulkas ini ngumpet di dalam body kulkas.

Langkah penggantian pipa kapiler kulkas

  • Buka cover kulkas depan
  • Lepaskan dengan alat las pipa pipa yang terhubung ke evaporator kulkas
  • Bersihkan evaporator kulkas dengan cara di flushing
  • Bersihkan jalur pipa-pipa lainnya
  • Buat lubang pada belakang body kulkas *pojok atas kiri* dengan alat bor
  • Siapkan pipa kapiler yang baru, panjang sesuaikan dengan tinggi kulkas
  • Masukan ujung pipa kapiler *atas* ke lubang tsb
  • Sambung dengan las pipa kapiler yang baru pada evaporator kulkas
  • Tarik ujung pipa kapiler *bawah* nya dan sambung ke filter kulkas
  • Setelah semua pipa sudah terpasang lakukan pemakuman kulkas
  • Kemudian di lanjut dengan pengisian freon kulkas

Demikian tips memperbaiki kulkas anda sebila terjadi masalah bahwa kulkas anda tidak dingin semoga bermanfaat, temukan informasi menarik tentang daftar harga pipa stainless steel


Temukan artikel terkait: Belajar Bijaksana Menghemat Air
More aboutCara Aman Ganti Pipa Kapiler pada Kulkas

Cara Terbaik Memotong Pipa Tembaga Pada Mesin AC

Posted by jenggot kambing




Pada mesin ac biasanya terdapat pipa tembaga dari pabrikannyabiasanya orang ingin memotong popa tersebut untuk keperluan sesuatu hal rancangannya sambungan pipa ac tersebut, Memotong pipa tembaga tidak boleh asal potong, bisa-bisa lubang bisa tersumbat dan mengakibatkan AC tidak bekerja secara normal. Berikut tipsnya :


- Siapkan alat pemotong pipa ( tubbing cutter )
- Ukur panjang pipa sesuai kebutuhan, sebaiknya lebihkan sedikit untuk mengantisipasi sambungan atau potongan pipa yang kurang sempurna
- Pasang alat pemotong pada pipa, kmudian putar hendle pengatur gerak maju mata pisau secara perlahan agar tidak merusak permukaan pipa
- Putar tubbing cutter agar membuat goresan atau sayatan yang memutar sempurna pada permukaan pipa
- Atur kembali posisi mata pisau agar goresan atau sayatan pipa lebih dalam
- Lakukan secar berulang-ulang sampai pipa terpotong sempurna

catatan : proses pemotongan usahakan tidak terburu-buru dan mata pisau jangan terlalu menekan agar tidak merusak permukaan pipa

Demikian tipsnnya dalam memotong pipa tembaga pada pesin ac semoga bermanfaat, temukan info menarik tentang jual pipa stainless steel


Temukan artikel terkait: Cara Memperbaiki Pipa Kapiler pada Kulkas
More aboutCara Terbaik Memotong Pipa Tembaga Pada Mesin AC

Menyambung Instalasi Pipa Saluran Air

Posted by jenggot kambing

Instalasi air dan instalasi listrik di rumah adalah hal yang wajib dan di desain sebaik mungkin agar tidak ada problem di kemudian hari, mari kita belajar cara menyambung pipa PVC yang benar, penyambungan yang asal akan membuat usia dan fungsi pipa PVC di rumah anda menjadi kurang awet. Berikut ini tips pemasangan / penyambungan pipa tersebut:

  1. Potong pipa dengan gergaji sesuai ukuran panjang yang dibutuhkan melalui pengukuran.
  2. Gunakan sambungan pipa dengan kualitas yang baik.
  3. Bersihkan dan kasarkan bidang yang akan disambung dengan cara diamplas dua bagian yang nanti akan diasmbung.
  4. Oleskan lem pipa PVC pada kedua bidang, lalu satukan dan ditekan beberapa saat.
  5. Biarkan sambungan sampai kering, kenudian baru dialiri air.

Cara mencegah kerusakan instalasi air bersih di rumah, baik dari jaringannya maupun dari segi keawetan kran2 nya lebih baik untuk menggunakan bahan yang sedikit lebih mahal tapi kualitas baik, jangan beli produk murahan yang akhirnya akan merepotkan anda, untuk pipa yang ditanam sangat disarankan tidak menggunakan PVC melainkan lebih baik menggunakan pipa dari besi. 

Jalur pipa air sendiri lebih baik dilewatkan pada daerah yang tidak terlalu banyak di urug, bisa melalui jalur selokan di sisi rumah selama masih dalam area tanah sah kita itu tidak masalah. Demikian tipsnya semoga bermanfaat untuk anda dalam memasang sambungan pipa air pvc agar tidak terjadi problem pada pipa pvc saluran air anda, temukan info menarik tentang pipa stainless steel.


Temukan artikel terkait: Tips Memotong Pipa Tembaga Pada Mesin AC
More aboutMenyambung Instalasi Pipa Saluran Air