Menjaga dan Mengatur Bisnis Pulsa Anda

Posted by Sate Ayam on Wednesday, March 30, 2011


Bagi Anda yang sedang menjalankan bisnis pulsa hp baik itu pulsa elektrik maupun dalam bentuk voucher sebaiknya baca kiat dan tips berikut :

a. Saat menjual pulsa sebaiknya jangan hanya menjual pulsa elektrik saja tapi pulsa dalam bentuk voucher juga harus Anda jual agar lebih variatif.

b. Gunakan software server pulsa untuk membantu bisnis Anda. Software server pulsa dapat berguna untuk menjaga dan mengkontrol bisnis pulsa Anda.

c. Carilah lokasi usaha yang strategis dan pas untuk menjual pulsa hp Anda seperti di dunia kampus, sekolah, perkantoran dan lainnya.

d. Harga yang Anda jual sebaiknya bersaing dengan kompetitor Anda. ejr

More aboutMenjaga dan Mengatur Bisnis Pulsa Anda

Pintar dan Cerdas saat Rental Mobil

Posted by Sate Ayam


Ada beberapa tips dan kiat bagi Anda yang ingin menyewa mobil di perusahaan rental mobil, berikut tipsnya :

1. Tentukan dan ketahui jenis mobil apa yang Anda butuhkan.

2. Carilah perusahaan rental mobil yang profesional. Anda bisa mencari di internet atau juga bisa dari referensi teman, orang dan keluarga.

3. Pastikan harga sewa mobil tidak mencekik leher Anda. Untuk itu sebaiknya Anda harus memperhatikan harga sewa mobil dari setiap perusahaan penyewaan kendaraan.

4. Jangan mudah terkecoh dengan penawaran harga murah dari perusahaan rent car hal yang harus Anda lakukan adalah Anda memperhatikan dan mencari tahu lebih detail lagi mengenai penawaran dan harga murah tersebut.

5. Jika Anda menggunakan jasa supir sebaiknya perhatikan historis supir itu tersebut apakah pernah mempunyai masalah atau tidak.

6. Carilah perusahaan sewa mobil yang memberikan asuransi kecelakaan dan asuransi jiwa sehingga Anda merasakan nyaman saat menyewa mobil. ejr

More aboutPintar dan Cerdas saat Rental Mobil

Daur Ulang Untuk Yang Berbahan Jeans

Posted by jenggot kambing


Fashion - Bahan jeans pada jaman sekarang ini bukan hanya berupa pakain saja, tetapi suda dibuat berbagai macam aksesoris pelengkap fashion seperti tas, dompet , sepatu maupun pernak pernik seperti kalung dan gelang.

Berbagai merk fashion jeasn seperti Gap, Levis sampai merk ternama lainnya mulai menyadari banyaknya peminat jeans aksesoris ini di dunia fashion. Untuk di Indonesia sendiri jika kita pergi ke Bandung terutama, cukup banyak toko atau outlet fashion yg menjual aksesoris yg terbuat dari bahan jeans tersebut.

Kita dapat mendaur ulang jeans kita yg sudah tidak terpakai tetapi masih dalam kondisi yg bagus untuk dibuatkan aksesoris yg dapat kita pakai sehari hari seperti tas maupun gantungan kunci. Anda juga dapat menambahkan pernak pernik seperti manik manik maupun bebatuan sampai dgn renda dalam pembuatan aksesorisnya.

Aksesoris jeans ini sangat mudah untuk dipadu padankan dan sangat cocok untuk tema santai dan sangat diminati juga oleh para wanita pada umumnya. Untuk perawatannya bahan jeans juga tidak sulit, dapat di rendam dgn campuran air hangat dan sedikit detergen selama beberapa menit sambil di sikat bagian2 yg terdapat noda lalu kemudian dibilas dan di keringkan.

Aksesoris jeans ini dapat dipadukan dgn berbagai macam warna dan tipe pakaian anda, mulai dari pakaian santai, warna gelap maupun terang. Selamat mencoba.

Sumber: blog.id.88db.com

Temukan Info Lain Seputar Fashion

More aboutDaur Ulang Untuk Yang Berbahan Jeans